Gubernur Khofifah Gerak Cepat Tinjau Banjir Dampak Tanggul Jebol di Driyorejo Gresik
Gresik (mediakorannusantara.com) – Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa gerak cepat meninjau lokasi terdampak banjir akibat tanggul Mojosarirejo yang jebol pada Rabu (22/2/2023) dinihari. Tanggul...