Pj Sekdaprov Bobby Soemiarsono: Pemprov Jatim Siap Berperan Aktif Koordinasi Perumusan Kebijakan Pengelolaan Sumber Daya Air
Surabaya (mediakorannusantara.com) – Penjabat (Pj) Sekdaprov Jatim Bobby Soemiarsono membuka Sosialisasi Keputusan Presiden (Kepres) nomor 23 Tahun 2023 tentang Keanggotaan Dewan Sumber Daya Air Nasional...