Sambut Dubes Kroasia, Wawali Armuji Berharap Ada Sister City di Bidang Pariwisata
Surabaya (MediaKoranNusantara.com) – Wakil Walikota Surabaya Armuji menyambut dengan hangat kedatangan Duta Besar Kroasia untuk Indonesia Nebosja Koharovic yang didampingi Indra Uno di Balai Kota Surabaya,...